1 liter berapa kg

Cara Mengerjakan 1 Liter Berapa Kg dan Contoh Lainnya

Cara mengerjakan 1 liter berapa kg banyak yang masih kebingungan, liter merupakan salah satuan pokok dari volume, sedangkan Kilogram satuan pokok dari massa. Walau berbeda, keduanya sama-sama saling berkaitan untuk mengukur sesuatu benda.

Liter memiliki simbol “l”, dan kilogram dengan simbol “kg”. Biasanya keduanya digunakan untuk mengetahui massa suatu benda yang memiliki volume atau sebaliknya. Contohnya ada sebuah air di sebuah botol dan ingin mengetahui beratnya.

Sebelum membahas lebih jauh lagi atau menjawab soal 1 liter berapa kg. Terlebih dahulu untuk mengetahui keduanya dari pengertian, rumus, lalu cara pengerjaan, dan contoh lainnya. Berikut pembahasannya mengenai hal itu agar Anda bisa lebih memahami detailnya.

Pengertian dari Liter dan Simbolnya

Liter berasal dari bahasa Prancis yaitu “litron” dikenalkan pada tahun 1785. Merupakan satuan volume dan diakui secara internasional. Akan tetapi tidak termasuk satuan volume di dalam sistem internasional (SI).

Liter memiliki simbol “l” digunakan untuk mengukur atau mendefinisikan suatu volume. Contohnya air, bensin, minuman, atau yang lainnya. Sebelum mengetahui jawaban 1 liter berapa kg di bawah ini liter dan nilai konversinya. Satu liter setara dengan berapa ? simak berikut ini.

  1. 0,001 meter kubik.
  2. 1000 sentimeter kubik.
  3. 1 desimeter kubik.

Dalam satu meter kubik sama dengan 1000 liter, hal tersebut juga bisa dibagi menjadi lebih kecil lagi.

Selain itu 1 liter juga setara dengan:

  1. 0,01 hektoliter.
  2. 000 mililiter.
  3. 10 desiliter.
  4. 100 sentiliter.
  5. 000.000 mikroliter.

 

Pengertian dari Kilogram dan Simbolnya

Kilogram adalah salah satu satuan pokok massa yang memiliki simbol “kg”. Digunakan untuk menjelaskan ukuran sebuah benda. Contohnya cabai, gula, garam, dll yang digunakan untuk menentukan jumlah beratnya dalam pembelian banyak.

Dalam satuan internasional (SI), kilogram merupakan satuan umum digunakan di dunia. 1 kilogram setara dengan 1000 gram atau 1 gram setara dengan 0,0001 kilogram.

1 Kilogram setara dengan:

  1. 0,10 hektogram.
  2. 0,100 dekagram.
  3. 0,1000 gram.
  4. 0,10000 desigram.
  5. 0,100000 sentigram.
  6. 0,1000000 miligram.

Rumus Konversi Volume dan Massa

Sebelum mengerjakan soal 1 liter berapa kg, terlebih dahulu untuk mengetahui rumus dan cara pengerjaannya. Terlebih untuk mengonversi pada satuan ukuran yang berbeda antara volume dan massa. Berikut ini adalah pembahasannya.

  1. Rumus Massa Jenis Benda

Rumus: p = m/v

Artinya:

  • p = massa jenis.
  • m = massa.
  • v = volume

Rumus massa jenis digunakan untuk mengonversi dari kg/m3 menjadi kg/l. Sebagai contoh soal 1 liter berapa kg atau sebaliknya.

Contohnya:

  1. Berapa massa jenis 5000 kg/m3 jika dihitung dalam kg/liter?

Rumus:

p = m/v

Jawab:

5000 kg/m3 = 5000 kg/m3 = 1000 kg / 1000 dm = 5 kg/dm3

1 kg/dm3 = 5 kg/liter

Jadi, 5000 kg/m3 sama dengan 5 kg/liter.

  1. Berapa massa jenis 8000 kg/m3 jika dihitung dalam kg/liter?

Rumus:

p = m/v

Jawab:

8000 kg/m3 = 8000 kg/m3 = 1000 kg / 1000 dm = 8 kg/dm3

1 kg/dm3 = 8 kg/liter

Jadi, 8000 kg/m3 sama dengan 8 kg/liter.

  1. Rumus Konversi Volume ke Massa

Rumus: m = p x v

Sama seperti pengertian yang sudah dijelaskan bahwa “p” merupakan massa jenis, “m” adalah massa, dan “v” sama dengan volume.

Rumus ini bisa digunakan untuk mengonversi satuan volume ke massa atau sebaliknya, dengan hal tersebut untuk menjawab soal 1 liter berapa kg bisa menggunakan cara ini.

Contoh:

  1. Diketahui beras memiliki massa jenis 0,65 kg/liter. Berapa massa untuk 6 liter beras?

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 0,65 kg/liter x 6 liter

m = 3,9 kg

Jadi, beras dengan massa jenis 0,65 kg/liter memiliki massa 3,9 kg dalam 6 liter beras.

  1. Diketahui beras memiliki massa jenis 0,25 kg/liter. Berapa masa 8 liter beras?
Baca juga:  1 Kg Berapa Ml? Beserta Cara Menghitungnya

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 0,25 kg/liter x 8 liter

m = 2 kg

Jadi, beras dengan massa jenis 0,25 kg/liter memiliki 2 kg dalam 8 liter beras.

Cara Pengerjaan Soal 1 Liter Berapa Kg

Sekarang masuk pada pembahasan mengenai soal 1 liter berapa kg. Berikut pembahasan tersebut.

Ada sebuah beras memiliki massa jenis 1 kg/liter. Untuk itu berapa massa 1 liter dari hal tersebut?

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 1 kg/liter x 1 liter

m = 1 kg

Jadi, jawaban soal 1 liter berapa kg yaitu 1 kg.

Contoh Soal Volume dan Massa Lainnya

Setelah membahas soal 1 liter berapa kg, selanjutnya adalah contoh soal volume dan massa lainnya. Berikut pembahasan lengkapnya.

Contoh Soal 1

  1. 300 kl = … dam3

Jawab:

  • 300 kl x 10 x 10 x 10 liter = 300.000 liter
  • 000 liter = 300.000 dm3
  • 000 dm3 = 300.000 : 1000 : 1000 = 0,5 dam3

Jadi, 300 kl sama dengan 0,3 dam3.

Contoh Soal 2

  1. 30 hm3 = … liter

Jawab:

  • 30 hm3 = 30 x 1000 x 1000 x 1000 = 30.000.000.000 dm3
  • 000.000.000 dm3 = 30.000.000.000 liter

Jadi, 30 hm3 sama dengan 30.000.000.000 liter.

Contoh Soal 3

  1. 50 dm3 = … ml

Jawab:

  • 50 dm3 = 50 liter
  • 50 liter = 50 x 10 x 10 x 10 = 50.000 ml.

Jadi, 50 dm3 sama dengan 50.000 ml.

Contoh Soal 4

  1. Diketahui beras memiliki mass jenis 0,95 kg/liter. Berapakah massa jenis untuk 8 liter beras?

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 0,95 kg/liter x 8 liter.

m = 7,6 kg

Jadi, beras dengan massa jenis 0,95 kg/liter dalam 8 liter senilai dengan 7,6 kg

Contoh Soal 5

  1. Beras memiliki massa jenis 0,50 kg/liter. Hal tersebut, berapa massa untuk 7 liter minyak goreng?

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 0,50 kg/liter x 7 liter.

M = 3,5 kilogram.

Contoh Soal 6

  1. Beras memiliki massa jenis 20 kg/liter. Hal tersebut, berapa massa untuk 5 liter minyak goreng?

Rumus:

m = p x v

Jawab:

m = 20 kg/liter x 5 liter.

M = 100 kilogram.

Jadi, beras dengan massa jenis 0,50 kg/liter jika dihitung dengan massa jenis 7 liter minyak goreng sama dengan 3,5 kilogram.

Jadi, liter merupakan satuan digunakan untuk mengukur volume, sedangkan kilogram untuk massa. Keduanya sama-sama digunakan untuk mengukur sebuah benda. Liter memiliki simbol “l” dan Kilogram dengan simbol “k”.

Keduanya merupakan satuan yang berbeda, akan tetapi saling berkait seperti mengukur volume ke massa atau sebaliknya. Karena berbeda, hal tersebut membutuhkan konversi. Contohnya soal 1 liter berapa kg seperti yang sudah dijelaskan di pembahasan sebelumnya.